Stokist Wootekh 276

Hubungi : 0822 9900 5658

Anda bisa menjelajahi beragam produk Woo TEKH kami disini yang menyediakan berbagai kebutuhan Kesehatan Anda. Kami melayani order seluruh Indonesia. Jika membutuhkan bantuan, jangan ragu menghubungi Customer service Kami. Selamat Berbelanja!
Diberdayakan oleh Blogger.

Biasa VS Luar Biasa

Driatmoko Suyatno Manager Marketing PT. Wootekh
Driatmoko Suyatno
Orang biasa ataupun orang luar biasa sama-sama meyakini bahwa dunia ini keras. Sering kita lihat orang biasa mengartikulasikan kekerasan dunia dalam ketakutan, sehingga terpikir olehnya bila tidak hati-hati bisa di habisi oleh orang-orang sekitarnya. Sebenarnya persoalan mendasar barangkali tidak seperti itu. Takut adalah ungkapan emosional yang kuat. Sehingga menimbulkan pandangan bahwa semua orang dan lingkungan adalah hal yang menakutkan. Maka muncullah pesimis dan paranoid.

Orang luar biasa, juga memiliki kondisi yang sama. Tetapi yang membedakan adalah pola pemikiran di dalam diri mereka sendiri. Mereka percaya bahwa ini bukan bakat lahir, melainkan pilihan yang mereka putuskan karena menyadari ada keuntungan dari mengendalikan pikirannya.

Orang luar biasa, memandang kehidupan sebagaimana adanya. Kejam, tetapi ada keindahan di dalamnya. Demikian juga cara memandang orang lain. Orang luar biasa, selalu melihat positif orang yang pesimis dan paranoid. Karena mereka percaya, ada peluang besar mengembangkan dirinya di balik itu. 

Orang luar biasa, tidak pernah bergantung pada pertolongan dari pihak luar. Karena mereka menyadari, satu-satunya jalan keluar adalah mengerahkan semua kemampuannya. Mereka tidak akan menunggu kapal penyelamat, tapi mereka membuat kapal sendiri. Mereka tidak menunggu keajaiban, tetapi menciptakan keajaiban baru. 

Orang biasa, menetapkan target dengan tenggat waktu yang fleksibel. Dan orang luar biasa menetapkan target dengan ukuran waktu yang pasti dan harus dipenuhi apapun taruhannya. Orang luar biasa, selalu percaya bahwa berpikir optimis itu adalah cerdas.

Sahal sehat, Luar biasa...!

Sumber, WOOTEKH NEWS edisi 3, Juli  - September 2015
Oleh, Driatmoko Suyatno
Manager Marketing PT. Woo Tekh

Related : Biasa VS Luar Biasa

0 Komentar untuk "Biasa VS Luar Biasa"

Testimoni WSC Biolo | Pelangsing "Best Seller"



Facebook Page Wootekh Indonesia




Menjual WSC Biolo
Diet sehat tanpa ribet, bisa turun s.d 10kg
Belanja aman dan nyaman di www.rumahbiolo.com